Cara Verifikasi Rekening Bank Sebagai Metode Pembayaran Google AdSense
Cara verifikasi nomor rekening Bank sebagai metode pembayaran Google Adsense - Untuk melakukan pembayaran otomatis atas langganan atau penghasilan Google Adsense menggunakan rekening bank, tambahkan rekening bank ke akun penagihan Google dan jadikan sebagai metode pembayaran utama. Selanjutnya, Google akan mendebit rekening tersebut untuk pembayaran otomatis Anda. Pembayaran melalui rekening bank tersedia di AS, Inggris, dan beberapa negara Eropa, termasuk Indonesia.
Catatan: Anda hanya dapat menambahkan rekening bank sebagai metode pembayaran utama, bukan metode backup.
Setelah sukses verifikasi alamat pembayaran beberapa bulan yang lalu dengan suasana pencarian surat PIN Google yang begitu dramatis, kini Google adsense kembali melayangkan surat berupa notifikasi via akun, saya diminta segera memverifikasi rekening dan nama Bank untuk tujuan metode pembayaran dari adsense. Melihat peryataan dari Google seperti ini sayapun bergegas membuka data rekening bank melalui internet Banking.
Pendapatan Adsense Belum Sesuai Target ? Segera Benahi 3 Poin Ini
Berikut contoh bidang kota yang disediakan untuk verifikasi.
Tak terasa kopi saya sudah habis, dan selesai sudah tutorial Cara Yang Benar Memverifikasi Rekening Bank Untuk Metode Pembayaran Adsense. Selamat menunggu gajian dari Google, semoga mendarat dengan selamat. Tankyu...ketemu lagi nanti di internet.
Catatan: Anda hanya dapat menambahkan rekening bank sebagai metode pembayaran utama, bukan metode backup.
Setelah sukses verifikasi alamat pembayaran beberapa bulan yang lalu dengan suasana pencarian surat PIN Google yang begitu dramatis, kini Google adsense kembali melayangkan surat berupa notifikasi via akun, saya diminta segera memverifikasi rekening dan nama Bank untuk tujuan metode pembayaran dari adsense. Melihat peryataan dari Google seperti ini sayapun bergegas membuka data rekening bank melalui internet Banking.
Lalu bagaimana cara verifikasi nomer rekening bank yang benar ?
Peringatan : lakukan verifikasi dengan hati hati jangan sampai salah saat mengetik nomer rekening tujuan sebagai metode pembayaran gajian anda.Pendapatan Adsense Belum Sesuai Target ? Segera Benahi 3 Poin Ini
- Masuk ke akun klik Payments.
- Pada Cara membayar, klik Kelola metode pembayaran, lihat gambar diatas..
- Masukkan nama bank, atas nama pemilik bank, dan nomer rekening, lalu tekan kirim. Untuk jenis bank bebas karena metode pembayaran sudah support di semua bank di seluruh dunia.
- Tunggu 2 sampai 3 hari sampai benar benar pihak Google mengirim debit uji coba untuk memastikan bahwa rekening bank tersebut milik anda masih aktif.
- Buka data transaksi bank mulai tanggal sejak anda mengirim metode pembayaran, atau jika anda tidak mau repot tanyakan saja pada teller bank bahwa pada tanggal sekian sekian apakah ada debit masuk kiriman dari Google yang jumlahnya kurang dari Rp 1000, jika Ya..mintalah anda segera untuk di print.
- Cari kredit ID pengirim CITIBANK GOOGLE ASIA PACIFIC PTE TLD yang jumlahnya kurang dari Rp 1000 pada buku rekening anda, contoh gambar sebagai berikut, untuk pengguna dekstop klik gambar untuk memperbesar
- Buka lagi akun seperti cara nomer 1, pilih verifikasi
- Pilih jumlah pada bidang kotak, lalu scrol kebawah sampai anda menemukan angka yang persis dengan angka debit yang Google kirim, jika sudak ketemu klik angka tersebut. lalu tekan verifikasi. Selesai
Berikut contoh bidang kota yang disediakan untuk verifikasi.
Tak terasa kopi saya sudah habis, dan selesai sudah tutorial Cara Yang Benar Memverifikasi Rekening Bank Untuk Metode Pembayaran Adsense. Selamat menunggu gajian dari Google, semoga mendarat dengan selamat. Tankyu...ketemu lagi nanti di internet.
0 Response to "Cara Verifikasi Rekening Bank Sebagai Metode Pembayaran Google AdSense"